GO-JEK MEET THE PROGRAMMER
Hai guys! Kali ini saya ingin membagi info nih, tentang sebuah video di youtube yang dapat memotivasi kita semua nih, judul videonya adalah "GO-JEK Meet the Programmer" dimana salah satu software developer GO-JEK berbagi cerita tentang perjalanannya menjadi sebuah software developer dan belajar coding serta membagi sedikit ilmu tentang apa yang penting saat membuat sebuah program. Sebelum salis menjadi software developer, salis tidak memiliki latar belakang IT untuk memulai koding. Salis hanya belajar otodidak secara online, melewati internet dan tertarik akan programming. Dari awal, Salis hanya membuat sebuah kode web dimana ia hanya menampilkan "Hello World!" dan dari sana, Salis mulau tertarik untuk belajar lebih dalam tentang perogramming. Salis juga menyebutkan bahwa Coding itu ada di kehidupan kita sehari-hari. Seperti saat kita menonton video di youtube, setiap frame di video, ada code yang dijalankan agar gambar bergerak, hingga coding membuat manus...